Jatim Utara
Sabtu, 16 Januari 2021 14:31 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - KPU Gresik hingga sekarang belum bisa menggelar rapat pleno penetapan Pasangan Fandi Akhmad Yani-Aminatun Habibah sebagai paslon bupati dan wakil bupati terpilih di Pilkada Gresik 2020.Pasalnya, hingga kini KPU Gresik belum menerima Buku Register Perkara Konstitusi (BRPK) dari Mahkamah Konstitusi (MK) untuk melaksanakan Rapat Plen...
Sabtu, 16 Januari 2021 12:47 WIB
LAMONGAN, BANGSAONLINE.com - Kodim 0812 Lamongan menggelar aksi kemanusiaan dengan memberi santunan kepada anak yatim-piatu di Masjid Al Arif Kodim 0812/Lamongan, Sabtu (16/01/202).Kegiatan doa bersama ini dilaksanakan secara serentak di seluruh wilayah Provinsi Jawa Timur. Kegiatan tersebut sebagai wujud kepedulian TNI AD, khususnya Kodim 0812 Lamongan di ...
Sabtu, 16 Januari 2021 11:04 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - Camat Ujungpangkah Kabupaten Gresik Roedy Purwanto meninggal dunia karena terpapar Covid-19, Jumat (15/1/2021). Almarhum Roedy Purwanto meninggal di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ibnu Sina Gresik sekitar pukul 22.00 WIB, setelah sempat menjalani perawatan sejak dua minggu lalu.Almarhum meninggalkan istri dan dua anak. Istri dan sa...
Jumat, 15 Januari 2021 20:12 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - Wakil Gubernur Jawa Timur, Emil Elestianto Dardak menyebut bahwa Kabupaten Gresik adalah Kabupaten pertama di Jawa Timur yang melakukan vaksinasi Covid-19.Pernyataan tersebut diungkapkan Wagub Jatim saat meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di RSUD Ibnu Sina Gresik, Jumat (15/1/2021). Vaksinasi perdana di Kabupaten Gresik ini di...
Jumat, 15 Januari 2021 19:49 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - Update kasus Covid-19 di Kabupaten Gresik per Jumat (15/1/2021), ada tambahan 19 pasien positif. Sementara pasien sembuh Covid-19 bertambah 7 orang, dan 2 positif Covid-19 meninggal dunia.Dengan demikian, total ada 4.447 kasus positif Covid-19 di Gresik. Dengan rincian, sebanyak 3.944 pasien sembuh, 297 positif Covid-19 mening...
Jumat, 15 Januari 2021 18:05 WIB
JEMBER, BANGSAONLINE.com - Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Tirta Pandalungan, bersama dengan Persatuan Wartawan (PWI) Jember memberikan bantuan kepada masyarakat yang terdampak banjir.Direktur Perumdam Tirta Pendalungan Jember Ady Setiawan mengatakan, pemberian bantuan ini bentuk kepetulian Perumdam Tirta Pendalungan terhadap masyarakat terdampak...
Jumat, 15 Januari 2021 16:18 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - Sejumlah pejabat Forkopimda Kabupaten Gresik batal dilakukan vaksinasi Covid-19 karena tak memenuhi syarat, Jumat (15/1/21). Vaksinasi perdana di Kabupaten Gresik ini dilakukan di lantai 2 Ruang VIP Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ibnu Sina.Sejumlah pejabat yang batal divaksin karena tak memenuhi syarat adalah Bupati Sambari Halim ...
Jumat, 15 Januari 2021 10:38 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - Menjelang digelarnya Musyawarah Cabang (Muscab) DPC PKB Kabupaten Gresik yang dijadwalkan pada bulan Maret mendatang, para kader PKB Gresik mulai terang-terangan menyatakan kesiapannya maju sebagai kandidat ketua.Ketua DPRD Gresik, Moh. Abdul Qodir, salah satunya. Ia menyatakan siap running memperebutkan pucuk pimpinan PKB Gresik ...
Kamis, 14 Januari 2021 20:37 WIB
GRESIK, BANGSAONLINE.com - Direktorat Jenderal (Dirjen) Kebudayaan, Kemendikbud RI, Hilmar Farid melakukan kunjungan ke Desa Sekapuk, Kecamatan Ujungpangkah, Kabupaten Gresik, Jawa Timur, Kamis (14/1/21).Dirjen bersama rombongan disambut oleh Kades Sekapuk Abdul Halim, kemudian diantar melihat Wisata Alam Setigi sekaligus berkunjung ke Wisata Agro Kebun...
Disnak Jatim Pastikan Telur yang Beredar Aman dan Sehat untuk Dikonsumsi
Rabu, 20 November 2019 13:57 WIB
Kepala Disnak Jatim, Wemmi Niamawati melakukan kampanye telur ayam Jawa Timur sehat, bebas zat beracun bersama staf di halaman Kantor Disnak Jatim.Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur dengan melaksanakan kampanye "Telur Ayam Jawa Timur Sehat Bebas Za...
Kamis, 07 Januari 2021 16:58 WIB
PAMEKASAN, BANGSAONLINE.com - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Kabupaten Pamekasan dalam masa pandemi ini tetap bertekad memberikan wahana hiburan rekreasi sekaligus olahraga, terutama bagi anak-anak dan usia dini.Melalui kapasitas dan potensi...
Minggu, 17 Januari 2021 10:07 WIB
Oleh: M. Aminuddin --- Peneliti Senior Institute for Strategic and Development Studies (ISDS)--- Di
awal tahun 2021 ini Kemendikbud telah
merelease tekadnya untuk melanjutkan apa yang disebutnya sebagai
transformasi pendidikan dan
pemaju...
Sabtu, 16 Januari 2021 19:54 WIB
Oleh: Dr. KH. A Musta'in Syafi'ie M.Ag*50. Wa-idz qulnaa lilmalaa-ikati usjuduu li-aadama fasajaduu illaa ibliisa kaana mina aljinni fafasaqa ‘an amri rabbihi afatattakhidzuunahu wadzurriyyatahu awliyaa-a min duunii wahum lakum ‘aduwwun bi/sa lil...
Sabtu, 26 Desember 2020 12:03 WIB
Rubrik ini menjawab pertanyaan soal Islam tentang kehidupan sehari-hari. Diasuh Prof. Dr. KH. Imam Ghazali Said, M.A, Dekan Fakultas Adab dan Humaniora Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) dan pengasuh Pesantren Mahasiswa An-Nur Wono...