Hasil Survei Golkar, Potensi Mengubah Peta Dukungan Calon Jelang Pilbup Gresik 2020

Hasil Survei Golkar, Potensi Mengubah Peta Dukungan Calon Jelang Pilbup Gresik 2020 Bappilu DPD Golkar dan DPD Golkar Gresik saat menggelar rapat. foto: SYUHUD/ BANGSAONLINE

GRESIK, BANGSAONLINE.com - DPD sudah bulat mengusung Ahmad Nurhamim (Ketua ) di . Baik sebagai bakal calon bupati (bacabup) maupun bakal wakil bupati (bacawabup).

Namun begitu, masih menunggu hasil survei yang dijadwalkan bulan Juli ini keluar. "Sudah fix. Kami memunculkan Anha (Ahmad Nurhamim) maju pada , tapi kami tetap menunggu hasil survei," ujar Sekretaris DPD , Atek Riduan kepada BANGSAONLINE.com, Senin (29/6).

Menurut Atek, saat ini Golkar kembali mensurvei 4 pasangan calon bupati dan calon wakil bupati untuk digadang maju pada .

Ke-4 pasangan tersebut adalah duet Moh. Qosim (Ketua PKB Gresik) - Ahmad Nurhahim (Anha), Fandi Akhmad Yani (Ketua DPRD) - Ahna, Moh. Qosim - Asluchul Alif (Ketua Gerindra), dan Fandi Akhmad Yani - Aminatun Habibah.

"Siapa pasangan yang hasil surveinya paling tinggi sangat berpeluang merubah peta dukungan dan peta kekuatan calon yang akan diusung di ," ungkap Atek.

Senada dengan Atek, Wakil Ketua DPD Golkar Gresik, Khamim juga menegaskan partainya sejauh ini tetap menghendaki kader terbaik internal yang akan diusung di .

Hal ini sesuai dengan amanat rapat kerja daerah (Rakerda) yang digelar pada tahun 2017. "Jadi, keputusan mengusung kader internal maju pada adalah keputusan Rakerda. Makanya, untuk menghadapi kami sepakat mengusung kader internal yang maju," ungkapnya.

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO