Topik # lumajang
Senin, 18 Januari 2021 11:04 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com - Pohon Beringin (ficus benjamina) yang berada di tengah Alun-Alun Lumajang tumbang dan terbelah menjadi tiga bagian, Minggu (17/1/2021) sore.Tumbangnya pohon berusia ratusan tahun itu bersamaan dengan hujan lebat disertai angin kencang. Beruntung tidak ada pengunjung di sekitarnya sehingga tidak ada korban jiwa.Pantauan di lapanga...
Minggu, 17 Januari 2021 11:01 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com - Wakil Bupati Lumajang Indah
Amperawati bersama Dandim dan Kapolres turun langsung memantau Gunung
Semeru yang kini menumpahkan awan panas. “Tadi itu bukan letusan, tapi akibat
gratifikasi yang menyebabkan guguran awan panas,” kata Wabup Indah Aperawati kepada
BANGSAONLINE.com, Ahad (17/1/2021) pagi.Wabup Indah baru s...
Minggu, 17 Januari 2021 02:36 WIB
LUMAJANG,BANGSAONLINE.com - Bupati Lumajang Thoriqul
Haq mengumumkan bahwa Gunung Semeru meletus, Sabtu (16/1/2021). “Sore ini, jam
17.24 Gunung Semeru mengeluarkan awan panas. Dengan jarak 4,5 kilo. Daerah
sekitar Sumber Mujur dan Curah Koboan, saat ini menjadi guguran awan panas,”
tulis Thoriq – panggilan Thoriqul Haq - pada akun Twitter-nya...
Minggu, 17 Januari 2021 01:07 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com - Gunung Semeru
yang terletak di Lumajang Jawa Timur meletus kembali, Sabtu (16/1/2021). “Sore
ini, jam 17.24 Gunung Semeru mengeluarkan awan panas. Dengan jarak 4,5 kilo.
Daerah sekitar Sumber Mujur dan Curah Koboan, saat ini menjadi guguran awan
panas,” tulis Bupati Lumajang Thoriqul Haq pada akun Twitter-nya, Sabtu
...
Selasa, 15 Desember 2020 16:58 WIB
LUMAJANG BANGSAONLINE.com - Kemeriahan Prosesi Puncak Hari Jadi Lumajang (Harjalu) ke-765 tidak seperti pada tahun sebelumnya. Pasalnya, tidak dihadiri langsung oleh Bupati Lumajang Thoriqul Haq lantaran berada di ruang isolasi setelah terkonfirmasi terpapar Covid-19.Meski demikian, Bupati Lumajang Cak Thoriq tetap mengikuti prosesi tersebut dengan video cal...
Kamis, 03 Desember 2020 19:01 WIB
LUMAJANG,
BANGSAONLINE.com - Dampak erupsi Gunung Semeru disikapi secara simultan dan
sinergis oleh Pemprov Jawa Timur, Pemkab Lumajang, dan juga Pemerintah
Pusat.Usai kunjungan,
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Kepala Badan Nasional
Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo, Pangdam V Brawijaya Mayjend TNI
Suharyanto, Kapolda...
Senin, 23 November 2020 20:21 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com - KH M Adnan Syarif, LC, MA, Pengasuh Pondok Pesantren Kiai Syarifuddin
Wonorejo Kedungjajang Lumajang Jawa Timur wafat, Senin (23/11/2020). Alumnus
Pesantren Tebuireng Jombang itu pernah belajar lama di Saudi Arabia. Sepulang belajar
dari Saudi Arabia, Kiai Adnan Syarif kembali ke Pesantren Tebuireng untuk
mengajar bahasa Ara...
Senin, 28 September 2020 20:36 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com- Berbagai Ikhtiar untuk
memutus rantai penyebaran Covid-19 terus dimasifkan oleh Pemprov Jatim bersama
pemerintah kabupaten/kota. Salah satunya menyosialisasikan penerapan protokol
kesehatan (prokes), utamanya untuk pemakaian masker.Setelah melakukan beragam kegiatan serupa di berbagai
daerah di Jatim, Gubernur Jawa Timur Khofi...
Senin, 28 September 2020 09:55 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com - Seusai kunjungan kerja di Lumajang dengan membagikan masker, sembako, dan bantuan keuangan khusus serta Dana Desa, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengunjungi Kebun Kelengkeng milik Gunadi di Desa Wonogriyo, Kecamantan Tikung, Kabupaten Lumajang, Minggu (27/9).Setibanya di Desa Wonogriyo, Gubernur Khofifah langs...
Senin, 28 September 2020 09:29 WIB
LUMAJANG, BANGSAONLINE.com -
Pemerintah Provinsi Jawa Timur terus berupaya memutus mata rantai Covid-19. Terutama
dengan cara memberikan dukungan dan optimalisasi layanan kesehatan kepada
masyarakat.Untuk itu, Gubernur
Jawa Timur Khofifah Indar Parwansa menyerahkan bantuan secara langsung sejumlah
alat kesehatan (alkes) berupa masker, hand sanitize...
Disnak Jatim Pastikan Telur yang Beredar Aman dan Sehat untuk Dikonsumsi
Rabu, 20 November 2019 13:57 WIB
Kepala Disnak Jatim, Wemmi Niamawati melakukan kampanye telur ayam Jawa Timur sehat, bebas zat beracun bersama staf di halaman Kantor Disnak Jatim.Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur dengan melaksanakan kampanye "Telur Ayam Jawa Timur Sehat Bebas Za...
Kamis, 07 Januari 2021 16:58 WIB
PAMEKASAN, BANGSAONLINE.com - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Kabupaten Pamekasan dalam masa pandemi ini tetap bertekad memberikan wahana hiburan rekreasi sekaligus olahraga, terutama bagi anak-anak dan usia dini.Melalui kapasitas dan potensi...
Minggu, 17 Januari 2021 10:07 WIB
Oleh: M. Aminuddin --- Peneliti Senior Institute for Strategic and Development Studies (ISDS)--- Di
awal tahun 2021 ini Kemendikbud telah
merelease tekadnya untuk melanjutkan apa yang disebutnya sebagai
transformasi pendidikan dan
pemaju...
Sabtu, 16 Januari 2021 19:54 WIB
Oleh: Dr. KH. A Musta'in Syafi'ie M.Ag*50. Wa-idz qulnaa lilmalaa-ikati usjuduu li-aadama fasajaduu illaa ibliisa kaana mina aljinni fafasaqa ‘an amri rabbihi afatattakhidzuunahu wadzurriyyatahu awliyaa-a min duunii wahum lakum ‘aduwwun bi/sa lil...
Sabtu, 26 Desember 2020 12:03 WIB
Rubrik ini menjawab pertanyaan soal Islam tentang kehidupan sehari-hari. Diasuh Prof. Dr. KH. Imam Ghazali Said, M.A, Dekan Fakultas Adab dan Humaniora Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya (UINSA) dan pengasuh Pesantren Mahasiswa An-Nur Wono...