Resep Selai Durian untuk isian Nastar, Kue Favorit Saat Lebaran

Resep Selai Durian untuk isian Nastar, Kue Favorit Saat Lebaran Resep Selai Durian untuk isian Nastar, Kue Favorit Saat Lebaran. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Nastar merupakan salah satu kue favorit saat lebaran. Pada umumnya nastar berisi selai nanas, durian atau stroberi.

Dikutip dari buku Kreasi Nastar Cantik Aneka Bentuk karya Lanny Soechan tahun 2015, berikut resep selai durian untuk :

Bahan:

-500 gram daging durian

-4 sdm tepung ketan

-150 gram gula pasir

-1 tetes pewaran kuning muda

Sumber foto: Ist

Lihat juga video 'Mahasiswa Indonesia Bekerja Part Time Sebagai Petani di Jepang, Viral Karena Gajinya, ini Kisahnya':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO