Pangkoarmada II: Jadikan Koarmada II Center of Gravity TNI AL

Pangkoarmada II: Jadikan Koarmada II Center of Gravity TNI AL

“Banggalah terhadap organisasi khususnya , karena itu tumbuh dari hati paling dalam pengabdian paling ikhlas untuk organisasi,” kata .

Mintoro berpesan supaya menjadikan sebagai Roh TNI Angkatan Laut atau Center of Gravity TNI Angkatan Laut, karena merupakan salah satu Kotama TNI AL yang menjadi inspirasi Kotama-Kotama di jajaran TNI AL. 

Ia juga tidak henti-hentinya mengingatkan kepada Ibu-ibu Jalasenastri untuk selalu mendukung tugas suami, karena apabila kita ikhlas melayani suami akan mendapat barokah dari Tuhan Yang Maha Esa.

"Jaga hubungan harmonis di dalam keluarga, dan kita harus hidup sederhana tidak bermewah-mewahan, serta waspadai keluarga kita dari bahaya Narkoba yang mengintai sewaktu-waktu," pungkas .

Hadir dalam acara tersebut, Kaskoarmada II Laksma TNI I N.G. Sudihartawan, S.Pi., M.M., beserta Wakil Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Sudihartawan, Danguspurlakoarmada II Laksma TNI Erwin S. Aldedharma, S.E., M.M., M.Sc., beserta istri, Danguskamlakoarmada II Laksma TNI Kisdiyanto beserta istri.

Juga hadir, Danlantamal jajaran beserta istri, Asisten beserta istri, Pater Sahli Kolonel Mar Tory Subiyantoro, Para Kasatker Mako beserta istri, Para Danlantamal dan Danlanal jajaran beserta istri, Komandan Unsur di Pangkalan Surabaya beserta istri, Seluruh Perwira Mako , KRI dan Lantamal V. (*/ian)

Sumber: *Dispen Koarmada II

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video '​Koarmada II Gelar Vaksinasi Massal 20 ribu Dosis di Nganjuk':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO