Pj Wali Kota Batu Minta Perbaikan Ruas Jalan Sultan Agung Dipercepat

Pj Wali Kota Batu Minta Perbaikan Ruas Jalan Sultan Agung Dipercepat Pj Wali Kota Batu, Aries Agung Paewai saat meninjau langsung progres perbaikan jalan Sultan Agung Kota Batu

KOTA BATU, BANGSAONLINE.com - Pj Wali , Paewai, menginstruksikan agar perbaikan Jalan Sultan Agung agar segera dilakukan.

Perbaikan jalan ini diharapkan dapat meningkatkan kenyamanan dan keselamatan pengguna jalan.

Baca Juga: Antisipasi Pohon Tumbang, DPUPR Kota Batu Giatkan Perempesan Dahan

Didampingi Sekretaris Daerah, Zadim Effisiensi, kepala Dinas PUPR, dan sejumlah kepala OPD, Pj. Aries secara langsung meninjau kondisi perbaikan di Jalan Sultan Agung yang masih dikerjakan.

"Perbaikan jalan ini merupakan bagian dari upaya kami untuk meningkatkan kualitas infrastruktur . Jalan yang baik akan mendukung mobilitas masyarakat dan mendorong pertumbuhan ekonomi," ujar Pj. Wali Kota Aries.

Pj. Aries berharap proyek ini dapat selesai tepat waktu dan sesuai dengan standar yang telah ditetapkan. (asa/van)

Baca Juga: Dinkes Kota Batu Lakukan Monev Kawasan Tanpa Rokok

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Dengan Santainya, Maling Gasak Motor Karyawan Pabrik di Kota Batu':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO