Lakukan Hal ini Sebelum Akhir Juli 2023 Jika Ingin Bantuan Rp1 Juta PIP Kemdikbud Siswa Cair

Lakukan Hal ini Sebelum Akhir Juli 2023 Jika Ingin Bantuan Rp1 Juta PIP Kemdikbud Siswa Cair tangkapan layar pip.kemdikbud.go.id untuk mengecek penerima BLT pelajar 1 juta (TikTok/SobatPIP)

SIDOARJO,BANGSAONLINE.com - Segera lakukan hal ini sebelum akhir Juli 2023 agar uang bantuan Rp1 juta cair.

Segera cek NIK dan siswa ke pip.kemdikbud.go.id utuk mengetahui penerima bantuan Rp1 juta dengan cara di bawah ini.

Pencairan 2023 sudah memasuki termin ke dua. Uang bantuan akan masuk ke rekening SimPel atau bila telah melakukan aktivasi rekening untuk yang mendapatkan SK Nominasi

Dalam hal ini, pemerintah memberikan bantuan ke peserta didik dari jenjang , dan .

Uang bantuan yang nilainya hingga Rp1 juta ini akan cair ke rekening siswa yang memenuhi syarat.

Siswa yang bantuan nya telah cair yakni sudah mendapatkan SK Nominasi dan Pemberian dari Puslapdik.

Syarat utamanya ialah siswa yang bersangkutan terdaftar sebagai penerima bantuan di pip.kemdikbud.go.id dan sudah menerima SK Nominasi Penerima PIP 2023.

Selanjutnya, siswa penerima bantuan PIP Kemendikbud 2023 ini harus melakukan aktivasi rekening di bank penyalur yakni dan .

Sebelum mengetahui cara aktivasi rekening di bank untuk mendapatkan bantuan PIP kemdikbud, pastikan sudah mengetahui cara mengecek penerimanya.

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO