Akan Buka Pendaftaran Banmod DBHCHT 2023, Disperdagin Kota Kediri Gelar Sosialisasi

Akan Buka Pendaftaran Banmod DBHCHT 2023, Disperdagin Kota Kediri Gelar Sosialisasi Lembaran sosialisasi Banmod DBHCHT 2023 yang diterima masyarakat di Kota Kediri. Foto: Ist

Tanto berharap semoga pelaku usaha di Kota Kediri semakin terbantu melalui program ini terutama akibat perekonomian yang sempat surut akibat pandemi. (uji/mar)