PWI Jombang Dukung Kesuksesan G20 di Bali

PWI Jombang Dukung Kesuksesan G20 di Bali Sejumlah awak media yang tergabung dalam PWI Jombang.

JOMBANG, BANGSAONLINE.com - menyatakan dukungannya terhadap kesuksesan The Group of Twenty atau Indonesia yang akan digelar di Bali pada November 2022. 

Ketua , Sutono Abdillah, mengaku bangga sebagai WNI karena Indonesia telah dipercaya untuk menyelenggarakan acara Internasional sekelas .

"Tentu ini prestasi yang membanggakan bagi Indonesia. Kami selaku pelaku jurnalis dari awak media turut mendukung suksesnya event Internasional tersebut," ujarnya, Selasa (11/10/22).

Menurut dia, ada beberapa keuntungan yang akan didapatkan oleh Indonesia dalam forum ini. Mengingat dalam forum nanti akan membahas isu-isu global yang terutama terkait dengan ekonomi, seperti stabilitas keuangan, perdagangan, kebijakan, dan keberlanjutan.

"Terutama disektor ekonomi Indonesia saat ini tengah berjibaku untuk membangkitkan ekonomi masyarakat pasca pandemi Covid-19," jelas pria yang akrab dipanggil Mbah Tono.

merupakan sebuah forum kerja sama multilateral yang terdiri dari 19 negara utama dan Uni Eropa. Sedangkan negara-negara yang tergabung dalam di antaranya yaitu Indonesia Afrika Selatan, Amerika Serikat, Arab Saudi, Argentina, Australia, Brasil, India, Inggris, Italia, Jepang, Jerman, Kanada, Meksiko, Republik Korea, Rusia, Perancis, Tiongkok, dan Turki.

Lihat juga video 'Video Vanessa Angel dan Suami Kecelakaan di Tol Jombang, Anak Selamat':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO