Ini Hasil Rakor Komisi IV DPRD Trenggalek dengan OPD Terkait

Ini Hasil Rakor Komisi IV DPRD Trenggalek dengan OPD Terkait Sukarodin, Ketua Komisi IV DPRD Trenggalek.

Politikus dari PKB itu juga meminta agar food court di belakang segera difungsikan. Selain itu, ia mengusulkan pelayanan VIP dengan metode dokter spesialis praktik bersama.

"Ini usulan kita yang sudah puluhan tahun lalu dan ini kita gugah semoga tahun ini segera bisa beroperasi," terangnya.

Begitu pun dengan penataan lahan parkir di kawasan , dalam waktu dekat ini akan dilakukan. Sementara untuk mempermudah akses pelayanan antara gedung baru dan gedung stroke, komisi IV minta agar RSUD membuat jalur penghubung atau jembatan.

Sedangkan untuk , komisi IV minta agar segera melakukan akreditasi bekerja sama dengan BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial).

Terakhir untuk disperinaker, komisi IV menyampaikan bahwa untuk bisa menyerap anggaran di kementerian maupun provinsi, ada salah satu syarat, yakni harus memiliki BLK (balai latihan kerja). (adv/man/rev)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO