Dinilai dapat Permudah Masyarakat, Pemkot Batu Resmikan Mal Pelayanan Publik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Dinilai dapat Permudah Masyarakat, Pemkot Batu Resmikan Mal Pelayanan Publik

Editor: Arief
Wartawan: Adi Wiyono
Senin, 19 September 2022 19:55 WIB

Petugas MPP sedang melayani masyarakat yang mebutuhkan pelayanan administrasi

"Nanti, grand launching akan dilaksanakan 17 Oktober 2022 bersamaan dengan HUT Kota ke-21," imbuhnya.

Saat grand launching, nantinya, MPP Among Warga rencananya akan ditempati oleh 22 organisasi/lembaga pelayanan masyarakat.

Seperti informasi yang dihimpun, MPP memiliki jenis layanan dan instansi yang bervariasi, serta menyediakan fasilitas dan sarana prasarana yang kurang lebih sama, sesuai dengan standar pelayanan. Seperti, loket informasi, pojok baca, ruang laktasi, ruang bermain anak, toilet, dan pusat ATM.

Kehadiran MPP ini mengacu pada Perda Kota Nomor 9 Tahun 2017, tentang , dan juga untuk menindaklanjuti Peraturan Kemenpan RB Nomor 23 tahun 2017 tentang MPP. (adi/rif)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video