​Jelang Pilbup 2020, KPU Kabupaten Kediri Lakukan Simulasi Setting Packing Logistik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​Jelang Pilbup 2020, KPU Kabupaten Kediri Lakukan Simulasi Setting Packing Logistik

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Muji Harjita
Senin, 23 November 2020 20:00 WIB

Ketua KPU Kabupaten Kediri, Ninik Sunarmi (paling kanan) saat mengecek acara simulasi bersama Kabag Program, Data, Organisasi dan SDM KPU Jatim, Suharto (Totok). (foto: ist)

"Kami berharap semua akan berjalan baik dan tepat waktu, meskipun beberapa logistik masih dalam proses pemenuhan kekurangan hingga minggu 3 dan 4 bulan ini," tuturnya.

Adapun untuk kelengkapan logistik, lanjut Ninik, logistik pemilihan yang sudah datang yaitu kotak suara, bilik suara, segel, tinta, dan kabel ties, alat coblos, ATK KPPS, dan plastik pembungkus kotak.

"Untuk surat suara baru akan datang malam ini," pungkas Ninik.

Simulasi tersebut juga dihadiri oleh Kabag Program, Data, Organisasi dan SDM KPU Provinsi Jawa Timur, Suharto (Totok). (uji/zar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video