Wakapolda Jatim Lakukan Penanaman Pohon di Mako Baru Polresta Sidoarjo | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Wakapolda Jatim Lakukan Penanaman Pohon di Mako Baru Polresta Sidoarjo

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Catur Andy
Jumat, 10 Januari 2020 15:35 WIB

Penanaman pohon oleh Wakapolda Jatim Brigjen Djamaludin di halaman Mako Polresta Sidoarjo.

Penanaman pohon dengan tema Polri Peduli Penghijauan, ini merupakan sebagai aksi penanaman pohon dalam gerakan satu juta pohon. Seperti dikatakan Wakapolda Jatim Brigjen Djamaludin usai menanam pohon tabebuya putih di halaman Mako .

Bahwa mendukung program gerakan satu juta pohon yang dilakukan serentak hari ini. Di dilakukan oleh Kapolda Jatim, dan diikuti di wilayah Kabupaten Sidoarjo.

"Semoga dengan ditanamnya pohon-pohon ini, dapat mencegah terjadi bencana. Seperti banjir. Serta sebagai wujud kepedulian Polri terhadap pelestarian lingkungan kita," jelas Wakapolda Jatim Brigjen Pol. Djamaludin.

Melalui kesempatan ini pula, Wakapolda Jatim mengajak semua personel di jajaran , dan juga masyarakat untuk ikut serta menjaga pohon yang sudah ditanam, yakni dengan terus menjaga kelestarian lingkungan serta menambah penghijauan di wilayahnya. (cat/rev)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video