​LSM Siliwangi Probolinggo Laporkan Penambangan Liar ke Pemprov Jatim | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​LSM Siliwangi Probolinggo Laporkan Penambangan Liar ke Pemprov Jatim

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Andi Sirajuddin
Kamis, 06 September 2018 01:18 WIB

Ilustrasi.

PROBOLINGGO, BANGSAONLINE.com - Banyaknya dugaan penambangan ilegal atau liar yang ada di Kabupaten mendapat perhatian khusus Lembaga Swadaya Masyatakat (LSM) Sikat Kedholiman Swarakan Gerakan Independen (Siliwangi).

LSM yang dikomandoi Syaiful Bahri itu melaporkan dugaan maraknya aktivitas penambangan (tanah uruk, sirtu, dan pasir) ke Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Laporan itu dituangkan dalam bentuk surat pengaduan.

Ditemui di sekretariatnya, Syaiful Bahri selaku ketua umum Siliwangi mengaku sudah melaporkan hal tersebut dengan berkirim surat pengaduan kepada Pemerintah Provinsi Jawa Timur (dinas/instansi terkait) selaku pihak yang memiliki kewenangan berkaitan dengan izin pertambangan.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video