Percepat Penyusunan SKP, Dinas Kominfo Kota Kediri Gelar Bimtek | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Percepat Penyusunan SKP, Dinas Kominfo Kota Kediri Gelar Bimtek

Editor: Nur Syaifudin
Wartawan: Muji Harjita
Jumat, 14 Januari 2022 10:04 WIB

Sekretaris Diskominfo Kota Kediri, Marheni Sita Dewanti. (Foto: Ist.)

Sekretaris Diskominfo Kota Kediri, Marheni Sita Dewanti, saat membuka penyusunan sistem kinerja ASN menuturkan, dalam penyusunan SKP terdapat 2 elemen penting, yaitu rencana kinerja (RK) dan indikator kinerja individu (IKI).

"Kedua elemen penting harus segera diselesaikan. Terlebih, SKP Ini sebagai salah satu persyaratan diterimanya tambahan penghasilan pegawai (TPP) di tahun 2022, karena sudah mulai ditetapkannya PP Nomor 30 Tahun 2019 Tentang Penilaian Kinerja PNS," terang dia, Kamis (13/1).

Selain dinas kominfo terdapat 4 OPD lain yang juga menjadi tim fasilitator, yaitu badan kepegawaian dan pengembangan sumber daya manusia (BKPSDM), badan perencanaan, pembangunan daerah (bappeda), bagian organisasi, dan . (uji/ns)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video