3 Minuman ini Ampuh Netralisir Lemak Jahat Usai Santap Daging Kurban

3 Minuman ini Ampuh Netralisir Lemak Jahat Usai Santap Daging Kurban ilustrasi daging kurban (pixabay)

SURABAYA,BANGSAONLINE.com - Perayaan tak lengkap rasanya bila tak menyantap olahan baik itu daging sapi maupun kambing.

Namun, kita kerap dibuat was-was karena setelah mengkonsumsi daging kadar lemak jahat dan ikut meningkat.

Hal ini bisa diatasi dengan meminum minuman yang kaya vitamin, serat dan nutrisi baik bagi tubuh.

Berikut ini adalah 3 minuman yang ampuh menangkal lemak jahat di tubuh usai mengkonsumsi .

Jus

Tomat kaya akan senyawa yang disebut lycopene. Senyawa ini mampu meningkatkan kadar lipid dan mengurangi low-density lipoprotein (LDL) atau jahat.

Penelitian mengungkapkan jus dapat meningkatkan kandungan likopen. Selain itu, jus kaya serat penurun dan niasin.

Pada studi di tahun 2015 menemukan jika 25 wanita yang meminum 280ml jus tiap hari selama 2 bulan berhasil menurunkan kadar dalam darah.

Susu

Lihat juga video 'Pastikan Harga Stabil Jelang Idul Adha, Wali Kota Mojokerto Sidak Pasar Hewan dan Bahan Pangan':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO