Ada Pohon Misterius di Desa Sempu Pacitan: Dianggap Keramat, Konon jadi Tempat Singgah para Wali | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Ada Pohon Misterius di Desa Sempu Pacitan: Dianggap Keramat, Konon jadi Tempat Singgah para Wali

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Yuniardi Sutondo
Kamis, 11 Oktober 2018 14:08 WIB

Hj Endang Surjasri, Kepala Disparpora Pacitan saat berada di dekat pohon misterius. foto: YUNIARDI S/ BANGSAONLINE

"Cerita itu mungkin bisa dibenarkan. Sebab tak jauh dari berdirinya pohon juga berdiri sebuah musala kecil. Bisa jadi saat penyebaran agama Islam di , sejumlah wali memanfaatkan rindangnya pohon tersebut untuk sekadar melepas lelah setelah atau sebelum melaksanakan salat lima waktu," tuturnya.

Namun begitu, lanjut Endang, cerita itu belum bisa dijadikan dasar sejarah. Sebab tak satupun sumber yang bisa memberikan kepastian asal muasal dari pohon cukup misterius tersebut. "Kita hanya bisa menduga-duga. Namun tak sedikit warga setempat yang meyakini kalau itu pohon keramat dan tidak bisa diperlakukan semena-mena. Nilai mistisnya sangat kuat. Apalagi diduga pernah dijadikan tempat peristirahatan oleh sejumlah wali saat melakukan penyebaran agama Islam kala itu," tukasnya. (yun/rev)

 

 Tag:   Pacitan

Berita Terkait

Bangsaonline Video