Kominfo Kota Batu Beri Penghargaan 30 Film Kiriman Sineas | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Kominfo Kota Batu Beri Penghargaan 30 Film Kiriman Sineas

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Adi Wiyono
Selasa, 15 November 2022 22:06 WIB

Dari kiri, Ketua DPC Peradi Malang Raya Iwan Kuswardi, Wali Kota Batu Dewanti Rumpoko, dan Wakil Ketua II DPC Peradi Malang Raya Bidang Kerja Sama Antar Lembaga dan Bidang Pendidikan Berkelanjutan Naily Ariyani.

Sedangkan pemenang film terbaik kategori pelajar adalah “Kepeksan” dari SMK 3 Batu, dan pemenang film terbaik favorit masyarakat adalah “Nggayuh” dari .

Sementara Kepala Diskominfo Kota Batu, Onny Ardianto mengatakan digelar dengan tujuan meningkatkan semangat para Kota Batu agar lebih banyak berkarya.

“Sudah sepatutnya Kota Batu menjadi tuan rumah di kampung sendiri. Batu akan menjadi kota yang mewadahi para untuk berkarya dan terapresiasi,” Kata Onny, Senin (15/11/2022).

Di tempat yang sama, Iwan Kuswardi, Ketua DPC Peradi Malang Raya, berharap FFK 2022 yang digelar oleh Diskominfo Kota Batu bisa menjadi wadah bagi lokal. Sehingga ke depan lahir bibit-bibis besar yang akan mewarnai & menggelorakan industri perfilman nasional.

"Peradi Malang Raya sepenuhnya memberikan dukungan untuk upaya peningkatan potensi Kota Batu melalui karya para yang lahir dari Kota Batu," kata Iwan sesaat setelah membacakan penghargaan lifetime achievement yang diberikan kepada Ki Iswandi, pendiri Padepokan Gunung Ukir.  (adi/rev)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video