Campuran Esen Jos untuk Mancing Nila

Campuran Esen Jos untuk Mancing Nila Motor yang diparkir berjejer milik para pemancing di atas jembatan Darmo Kali. Herannya, para pemancing tak takut kehilangan motor meski tanpa ada jukir. foto:pasangmata.detik.com

Pilihan nya adalah:

a. sebagian besar memakai cocopandan.

b. ada yang memakai durian.

b. ada yang memakai pisang ambon.

d. ada yang memakai nangka.

e. ada yang memakai vanili.

3. Pagi hari menjelang mancing, lumut diambil dari air itu, diperas. Dan di spot darmo kali, mereka mengambil air kali untuk merendam lumut.

4. Sekitar 3 jam, mereka mengganti air rendaman lumut dengan air baru, tanpa menetesi .

5. Dan yang paling jos untuk memancing di spot ini adalah, merendam lumut dengan air setengah ember yang sudah ditetesi pisang ambon (3 tetes), cocopandan (3 tetes), vanili (3 tetes).

Asal tahu, di spot ini,rata-rata pemancing bisa membawa pulang ikan minimal dengan total 0.5 kg. Bisa jadi, di spot lain, ramuan - ini bisa dicoba..

selamat memancing.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO