
Selain itu Ning Ita juga menekankan bahwa ini merupakan yang pertama atau perdana dalam digitalisasi kartu anggota di pengurus cabang yang ada di Indonesia. "Untuk Kota Mojokerto yang pertama Pilot Project untuk digitalisasi kartu tanda anggota Muslimat. Insya Allah nanti akan direplika oleh daerah lainnya," pungkas istri dari Supriyadi KS ini kepada para awak media seusai kegiatan. (ris/mar)