
PAMEKASAN, BANGSAONLINE.com - Dalam rangka menyambut Hari Lanjut Usia Nasional, Ikatan Perawat Gerontik Indonesia (IPEGERI) Jawa Timur bersama Rumah Zakat menggelar kegiatan penangan penyakit diabetes pada lansia yang diselenggarakan di Polindes Dusun Buntut, Desa Plakpak, Kecamatan Pegantenan, Pamekasan, Rabu (17/5/2023).
Acara tersebut, dihadiri oleh Herlin Herawati, M.Kes selaku Kepala Puskesmas Bulangan Haji, Puskesmas Induk Desa Plakpak, Bidan Desa, dan TIM Kesehatan Puskesmas. Sementara dari Rumah Zakat diwakili langsung oleh Relawan Rumah Zakat yaitu Muslih Wahid dan mahasiswa prodi keperawatan jurusan kesehatan Poltera.
BACA JUGA:
- Peringati HLUN 2023 , Gubernur Khofifah Beri Kejutan Spesial Jemaah Haji Lansia Embarkasi Surabaya
- Dihadiri Wagub Jatim, Peringatan HLUN 2023 di Kota Pasuruan Berlangsung Meriah
- Peringati HLUN 2023, Gubernur Khofifah: Mari Bahagiakan dan Lindungi Lansia di Sekitar Kita
- Wali Kota Kediri Hadiri Penyaluran Program Bantuan Ramadhan dari Fozda Kediri Raya
Kegiatan ini, diawali dengan senam kaki yang dipandu oleh mahasiswa prodi Keperawatan Jurusan Kesehatan Poltera, kemudian dilanjutkan dengan penyampaian materi oleh Endang Fauziah Susilawati dan Kusairi dari Politeknik Negeri Madura, lalu pemeriksaan kesehatan dari Tim Puskesmas.
Simak berita selengkapnya ...