Hari Buku Nasional 2023, Sekolah Alam Ramadhani Kediri Gelar Lukis Topeng dan Tari Panji MangkuBuku

Hari Buku Nasional 2023, Sekolah Alam Ramadhani Kediri Gelar Lukis Topeng dan Tari Panji MangkuBuku Anak-anak saat melukis topeng panji. Foto: MUJI HARJITA/BANGSAONLINE

KOTA KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Dedikasi IAIN berkolaborasi dengan Sekolah Alam Ramadhani (SAR) di Kelurahan Mojoroto, Kota , menggelar acara melukis topeng panji dan menari bertajuk 'Panji Mangkubuku'. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memperingati yang jatuh pada hari ini, Rabu (17/5/2023).

Agenda yang berlangsung di Komplek Sekolah Alam Ramadhani itu diikuti sekitar 70 anak yang terdiri dari 20 anak dari tingkat SD dan 40 anak dari tingkat PAUD. Sebelum melukis topeng dan menari, anak-anak itu mendengarkan cerita Cindelaras, cerita legenda asli .

Maulana Khoirudin Al Faruq, Koordinator Peringatan Hari Buku dari Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Dedikasi IAIN , mengatakan bahwa  sudah diperingati sejak 17 Mei 2002 lalu. Menurut dia, momen ini tepat untuk memperingati pentingnya budaya membaca buku.

Simak berita selengkapnya ...

Lihat juga video 'Pengguna Jalan di Pasar Pahing Kediri Tersengat Listrik':