Akses Jalan Menuju Universitas Trunojoyo Madura Rusak dan Sempit, Rektor: No Viral No Justice

Akses Jalan Menuju Universitas Trunojoyo Madura Rusak dan Sempit, Rektor: No Viral No Justice Rektor Universitas Trunojoyo Madura, Dr.Safi saat memberikan dokumen kepada Ketua DPD RI, Ir H. AA La Nyalla Mahmud Mattalitti, saat memberikan kuliah umum wawasan Kebangsaan di Lantai 10 Gedung Rektorat, Jumat (12/5/2023).

Sementara itu, Ketua DPD RI La Nyalla Mahmud Mattalitti berjanji akan membantu untuk perbaikan jalan tersebut. Bahkan, ia meminta dokumen yang telah dilayangkan ke Gubernur Jawa Timur, untuk ditindaklanjuti.