Diiringi Kesenian Barongan dan Jaranan, PAN Kota Blitar Daftarkan 25 Bacalegnya ke KPU

Diiringi Kesenian Barongan dan Jaranan, PAN Kota Blitar Daftarkan 25 Bacalegnya ke KPU Iring-iringan Kesenian Barongan dan Jaranan saat pendaftaran Bacaleg PAN Kota Blitar ke Kantor KPU setempat, Jumat (12/5/2023).

"Total sudah ada enam Parpol. Kemudian kami juga menunggu tiga Parpol yang mengkonfirmasi sementara lainnya belum ada konfirmasi sampai saat ini," pungkasnya. (ina/sis)