5 Kecelakaan Paling Tragis dan Terparah di Dunia Sepanjang Sejarah

5 Kecelakaan Paling Tragis dan Terparah di Dunia Sepanjang Sejarah Ilustrasi Kereta Api (Pexels)

3.

Musibah bandar udara Tenerife merupakan peristiwa tabrakan dua pesawat KLM Penerbangan 4805 dan Pan Am Penerbangan 1736 di landasan pacu Bandar Udara Los Rodeos di Tenerife, Kepulauan Canaria, Spanyol. Kejadian tragis pada 27 Maret 1977 terjadi akibat buruknya komunikasi karena cuaca yang tak bersahabat. 

Ledakan dan api yang timbul dari tabrakan kedua pesawat menewaskan seluruh penumpang dan awak pesawat KLM 4805. Sementara sebagian besar penumpang dan awak pesawat Pan Am 1736 juga kehilangan nyawa, dengan hanya 61 korban selamat yang ada di bagian depan pesawat. Tragedi ini menjadi kecelakaan terburuk dalam sejarah dunia penerbangan, di mana sejumlah 583 orang tercatat sebagai korban meninggal.

4. Tragedi Awash

Insiden kereta yang parah juga pernah terjadi di Ethiopia, tepatnya di Awash pada 1985 silam. Kecelakaan tersebut terjadi ketika kereta tergelincir dan anjlok saat berada di tikungan lintasan jembatan antara stasiun kereta Arba dan Awash di jalur Kereta Api Addis Ababa-Djibouti. Disebut terparah karena kecelakaan kereta tersebut membuat sebanyak 400 orang kehilangan nyawa yang diakibatkan empat gerbong kereta terjun ke jurang di Sungai Awash.

5. Kecelakaan Kereta Api di Mesir

Musibah kereta api yang terjadi di Mesir Februari 2002 lalu menjadi salah satu peristiwa . Kejadian ini terjadi karena ledakan di salah satu gerbong yang dipicu oleh silinder gas di gerbong 5. Api dengan cepat menyambar ke semua gerbong kereta lainnya.

Sang masinis yang tidak menyadari adanya ledakan terus melajukan kereta yang terbakar hingga sejauh 6,4 kilometer. Setelah mengetahui, ia pun memberhentikannya di kawasan Al-Ayyat. Akibat insiden nahas tersebut sebanyak 383 orang menemui ajal. (git)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO