KPU Kota Batu Petakan Pemilu 2024, Ada 775 TPS

KPU Kota Batu Petakan Pemilu 2024, Ada 775 TPS Heru Purwanto, Anggota KPU Kota Batu Divisi Perencanaan dan Data saat memberikan keterangan.

"Tidak dimungkinkan karena proyeksi di daerah khusus jumlah pemilih kurang dari 100. Sehingga mereka untuk menyalurkan hak pilihnya pada pemilu 2024 cukup di lokasi TPS terdekat dengan persyaratan sesuai peraturan yang berlaku," tegas Heru. (adi/rev)