Putus Rantai Penyebaran Covid-19, Polres Kediri Kota Bagi 85.000 Masker | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Putus Rantai Penyebaran Covid-19, Polres Kediri Kota Bagi 85.000 Masker

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Kamis, 10 September 2020 13:04 WIB

Kapolres Kediri Kota AKBP Miko Indrayana, saat memberikan masker kepada pengguna jalan. foto: MUJI HARJITA/ BANGSAONLINE

Masih menurut Kapolres, pusat kegiatan ekonomi yang ada di sekitar jalan Dhoho, kemudian di jalan Patimura, nanti juga dilaksanakan kegiatan pembagian masker.

"Kami juga melaksanakan kegiatan kampanye (bermasker) di wilayah Kecamatan Semen, di mana wilayah Kecamatan Semen merupakan salah satu kecamatan yang akan melaksanakan kegiatan rangkaian Pilkada Kediri," terangnya.

Kapolres juga berharap tokoh masyarakat, tokoh agama, partai politik yang ada di Kecamatan Semen, bersama-sama mendukung pelaksanaan Pilkada dengan menerapkan protokol kesehatan. (uji/rev)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video