Peringati Hari Pahlawan, Bupati Hendy Ajak Masyarakat jadi Pahlawan bagi Keluarga | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Peringati Hari Pahlawan, Bupati Hendy Ajak Masyarakat jadi Pahlawan bagi Keluarga

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Yudi Indrawan
Rabu, 10 November 2021 16:48 WIB

Bupati Hendy saat menggelar acara tabur bunga bersama di Taman Makam Pahlawan (TMP) Jember, Kecamatan Patrang.

JEMBER, BANGSAONLINE.com - Bupati memimpin Upacara Peringatan 2021 di Alun-Alun , Rabu (10/11/21) pagi.

Sebelum menggelar upacara, Bupati Hendy bersama Wakil Bupati (Wabup) Balya Firjaun Barlaman (Gus FIrjaun), Forkopimda, dan jajaran OPD Kabupaten menggelar acara tabur bunga dan doa bersama di Taman Makam Pahlawan (TMP) , Kecamatan Patrang.

Menurut Hendy, kegiatan tabur bunga pada momentum peringatan menjadi tradisi rutin setiap tahunnya. Hal itu sebagai bentuk penghargaan atas jasa-jasa pahlawan yang gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan bangsa Indonesia.

"Perjuangan para pahlawan patut kita hargai. Karena dengan perjuangan mereka, kita dapat seperti saat ini. Semua jasa pahlawan harus kita contoh dan kita kenang. Sehingga kita dapat meneruskan perjuangannya," ujar Bupati Hendy.

(Bupati Hendy, Wabup Gus Firjaun, Forkopimda, dan jajaran OPD Kabupaten menggelar acara doa bersama di TMP , Kecamatan Patrang)

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video