Harga Telur Anjlok di Pasaran Resahkan Peternak Jatim | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Harga Telur Anjlok di Pasaran Resahkan Peternak Jatim

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: M Didi Rosadi
Senin, 13 September 2021 20:22 WIB

Gerakan Peternak Rakyat Indonesia (Gaprindo) mengadu ke DPRD Jatim terkait mahalnya pakan ternak dan anjloknya harga telur di pasaran. foto: istimewa

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Peternak Jawa Timur yang tergabung dalam Gerakan Peternak Rakyat Indonesia (Gaprindo) resah. Penyebabnya harga pakan mahal, sementara anjlok di pasaran.

Menyikapi hal itu, Ketua Komisi B DPRD Jatim Amar Syafiudin mendorong Pemprov Jawa Timur memberikan bantuan pakan non tunai langsung ke peternak.

"Pemerintah harus hadir untuk mengatasi keresahan peternak," tegas Amar Syaifudin saat hearing dengan Gaprindo, Senin (13/9/2021).

Politikus PAN Jatim itu mengungkapkan, pihaknya segera memanggil perusahaan pakan swasta di Jatim. Selama ini, perusahaan pakan ternak tidak pernah memberi laporan ke pemerintah tentang kebutuhan pakan ternak.

"Kami segera memanggil perusahaan pakan di Jatim. Kenapa harus ada kenaikan harga pakan," tandas dia.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video