Indomaret Berikan Sembako untuk Warga Sidoarjo yang Terdampak Pandemi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Indomaret Berikan Sembako untuk Warga Sidoarjo yang Terdampak Pandemi

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Mustain
Rabu, 18 Agustus 2021 22:20 WIB

SIMBOLIS: Indomaret menyerahkan bantuan sembako terdampak Covid-19, di Pendapa Delta Wibawa, Rabu (18/8/2021). foto: istimewa

SIDOARJO, BANGSAONLINE.com - Kalangan perusahaan kembali memberikan bantuan bagi warga terdampak pandemi Covid-19 di . Kali ini dilakukan yang memberikan 1.400 paket sembako dan 2 buah tenda besar.

Bantuan itu simbolis diserahkan melalui Pemkab dan diterima oleh Asisten Administrasi Perekonomian dan Pembangunan, Benny Airlangga Yogaswara di Pendapa Delta Wibawa, Rabu (18/8/2021).

Branch Manager Cabang Surabaya, Priyanto menjelaskan, secara nasional, bantuan Peduli ini sebanyak 40.000 paket.

Sedangkan untuk sebanyak 1.400 paket yang disebar di 18 kecamatan, secara bertahap. “Penyerahan bantuan pada hari ini, pada tahap ketiga, berupa 300 paket sembako dan 2 buah tenda besar,” beber Priyanto.

Kata Priyanto, tenda ini sebagian dari CSR . Pihaknya mendapatkan informasi jika beberapa rumah sakit tengah kesulitan tenda.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video