PPKM Darurat, Pengunjung dan Konsumen Pasar Ikan Lamongan Diimbau Tetap Patuhi Prokes | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

PPKM Darurat, Pedagang dan Pengunjung Pasar Ikan Lamongan Diimbau Tetap Patuhi Prokes

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Nur Qomar Hadi
Kamis, 08 Juli 2021 13:20 WIB

Pedagang Pasar Ikan Lamongan. (foto: ist)

LAMONGAN, BANGSAONLINE.com - UPT terus mengimbau kepada para pedagang dan konsumen agar selalu menerapkan protokol kesehatan. Hal itu dilakukan sebagai upaya untuk mencegah penyebaran Covid-19.

Kepala UPT Kacung Rawi menegaskan, selama PPKM darurat pihaknya terus memberikan imbauan kepada para pedagang dan pengunjung agar patuh protokol kesehatan (prokes).

"Alhamdulillah, mayoritas pedagang dan pengunjung sudah sadar pentingnya menjaga kesehatan dengan menerapkan protokol kesehatan di antaranya selalu memakai masker," ujarnya, Kamis (8/7/2021).

Dikatakan Rawi, pihaknya juga melakukan penyemprotan disinfektan di pintu-pintu masuk dan sejumlah titik serta menyediakan tempat cuci tangan di lokasi pasar. "Hal ini kami lakukan dengan tujuan melakukan pencegahan dan memberikan rasa aman dan nyaman pagi para pengunjung pasar," terangnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video