Cegah Penularan Corona, 36 Puskesmas di Bojonegoro Buka Layanan Vaksin Gratis | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Cegah Penularan Corona, 36 Puskesmas di Bojonegoro Buka Layanan Vaksin Gratis

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Eky Nurhadi
Minggu, 27 Juni 2021 11:32 WIB

Tim Tenaga Kesehatan Puskesmas Kecamatan Kanor sedang mendata calon peserta vaksin gratis. (foto: EKY NURHADI/BANGSAONLINE)

BOJONEGORO, BANGSAONLINE.com - Bupati Ana Mu'awanah mengajak semua masyarakat yang belum mengikuti vaksin agar segera datang ke puskesmas di masing-masing wilayahnya.

Pemkab mulai hari Minggu (27/6/2021), telah membuka layanan vaksin gratis bagi masyarakat di 36 puskesmas yang tersebar di 28 kecamatan di .

"36 puskesmas di siap melayani vaksin Covid-19. Datang, daftarkan, gratis," ujar Bupati Ana Mu'awanah.

Pelayanan vaksin gratis tersebut guna mengantisipasi dan meminimalisir penularan infeksi Covid-19. Selain itu, vaksin tersebut juga diharapkan mampu mencegah munculnya gejala yang parah pada orang yang terinfeksi.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video