​Selama Pelarangan Mudik Lebaran, Angka Laka Lantas di Tuban Meningkat 34,78 Persen | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Selama Pelarangan Mudik Lebaran, Angka Laka Lantas di Tuban Meningkat 34,78 Persen

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Gunawan Wihandono
Selasa, 18 Mei 2021 17:39 WIB

Kapolres Tuban, AKBP Ruruh Wicaksono saat melakukan pengecekan di salah satu pos penyekatan.

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Pemberlakuan Larangan Mudik Lebaran 1442 Hijriah secara resmi berakhir pada Senin (17/5/2021) kemarin. Bersamaan dengan itu, berakhir pula 2021.

Dalam pelaksanaan operasi yang berlangsung selama 12 hari itu, angka kecelakaan lalu lintas di Kabupaten Tuban tercatat mengalami peningkatan 34,78 persen dari tahun sebelumnya.

"Kejadian kecelakaan lalu lintas selama 2021 ada kenaikan sebanyak 8 kasus. Tahun lalu yang hanya 23 kasus, untuk tahun ini sebanyak 31 kasus," jelas , AKBP Ruruh Wicaksono, Selasa (18/5/2021).

Perwira kelahiran Ngawi ini menjelaskan, selama penyekatan di pos check point perbatasan Jateng-Jatim di Kecamatan Bancar dan pos penyekatan Jatirogo telah memeriksa sebanyak 4.001 kendaraan yang akan masuk wilayah Kabupatan Tuban.

"Sebanyak 1.602 kendaraan diputarbalikan oleh petugas dari pos-pos penyekatan," imbuhnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video