Totalitas Benahi Jaringan Irigasi Hulu-Hilir, Pemkab Pasuruan Siapkan DAK Rp 7,6 Miliar | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Totalitas Benahi Jaringan Irigasi Hulu-Hilir, Pemkab Pasuruan Siapkan DAK Rp 7,6 Miliar

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Ahmad Habibi
Jumat, 05 Maret 2021 16:46 WIB

Irigasi Beji diharapkan bisa penuhi kebutuhan para petani.

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Dinas Sumber Daya Air dan Tata Ruang (SDA-TR) Kabupaten Pasuruan akan melakukan pembenahan jaringan irigasi yang mengalami kerusakan cukup parah secara totalitas.

Hal itu dilakukan untuk mendukung kelancaran suplai air irigasi pertanian di wilayah Kabupaten Pasuruan, di mana penanganan akan dimulai dari hulu hingga hilir. Untuk mewujudkan itu, pihak dinas sudah mengalokasikan anggaran DAK Rp 7,6 miliar.

"Ada 8 titik jaringan irigasi yang tersebar di Kabupaten Pasuruan yang akan dibangun oleh ," jelas Kepala Dinas SDA-TR Kabupaten Pasuruan Ir. Misbah Zunib.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video