​KPU Kediri Gelar Pleno Terbuka Rekapitulasi DPS, Jumlah DPS 1.234.918 Jiwa | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

​KPU Kediri Gelar Pleno Terbuka Rekapitulasi DPS, Jumlah DPS 1.234.918 Jiwa

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Muji Harjita
Jumat, 11 September 2020 18:19 WIB

Rapat Pleno Terbuka yang digelar KPU Kabupaten Kediri di Gedung Bhagawanta Bhari. foto: MUJI HARJITA/ BANGSAONLINE

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - KPU Kabupaten Kediri menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi daftar pemilih hasil pemutakhiran dan penetapan daftar pemilih sementara (DPS) dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kediri tahun 2020, Jumat (11/9) di Gedung Bagawanta Bhari, Katang, Kecamatan Ngasem.

Eka Wisnu Wardhana, Komisioner Divisi Perencanaan, Data, dan Informasi KPU Kabupaten Kediri menyebutkan bahwa daftar pemilih sementara di 26 kecamatan, 343 desa, dan 1 kelurahan adalah 1.234.918 yang terdiri dari 619.425 pemilih laki-laki dan 615.493 pemilih perempuan.

"Sedangkan jumlah TPS (Tempat Pemungutan Suara) se-Kabupaten Kediri ada 3.311 buah dengan jumlah TPS terbanyak berada di Kecamatan Pare, yang mempunyai 208 TPS dan yang paling sedikit adalah Kecamatan Gampengrejo yaitu 68 TPS," kata Eka Wisnu.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   KPU Kediri

Berita Terkait

Bangsaonline Video