Fraksi PKB DPR RI Minta Dana Alokasi Abadi Pesantren TA 2021 Direalisasikan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Fraksi PKB DPR RI Minta Dana Alokasi Abadi Pesantren TA 2021 Direalisasikan

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Ahmad Fauzi
Senin, 15 Juni 2020 21:38 WIB

Siti Mukarromah, S.Ag., M.A.P., Juru Bicara FPKB DPR RI saat menyerahkan berkas pandangan Fraksi PKB DPR RI kepada Ketua DPR RI, Senin (15/6/2020).

BANGKALAN, BANGSAONLINE.com - Fraksi PKB mendorong pemerintah agar dapat merealisasikan dana alokasi abadi pondok pesantren sesuai dengan ketentuan Nomor 19 Tahun 2019.

Hal ini disampaikan oleh Juru Bicara Fraksi PKB , Siti Mukarromah, S.Ag., M.A.P., saat penyampaian pandangan Fraksi-Fraksi terhadap keterangan pemerintah terkait Kerangka Ekonomi Makro (KEM) dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (PPKF) RAPBN 2021 Tahun Anggaran 2021, dalam Rapat Paripurna yang dilaksanakan secara virtual dan fisik di Gedung Nusantara, Senin (15/6/2020).

Menurut pandangan Fraksi PKB , penyelenggaraan pendidikan di pondok pesantren bukan hanya semata pendidikan, namun sekaligus menjalankan dakwah, serta pemberdayaan bagi masyarakat.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   DPR RI UU Pesantren

Berita Terkait

Bangsaonline Video