Puluhan Santri Ponpes Temboro Asal Pacitan akan Di-Rapid Test dan Swab Test | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Puluhan Santri Ponpes Temboro Asal Pacitan akan Di-Rapid Test dan Swab Test

Editor: .
Minggu, 26 April 2020 13:18 WIB

Ilustrasi alat rapid test.

PACITAN, BANGSAONLINE.com - Gugus Tugas Percepatan Penanganan Pemkab bakal melakukan swab test terhadap puluhan santri Pondok Pesantren (Ponpes) Al Fattah, Temboro, Kabupaten Magetan, yang saat ini sudah pulang kampung ke .

Menurut Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Pemkab , Rachmad Dwiyanto, ada sekitar 60 santri dan santriwati yang akan di-rapid dan swab test oleh gugus tugas. "Kemungkinan pekan depan mereka akan kita rapid test dan uji swab," ujar Rachmad, Ahad (26/4).

Ia mengungkapkan, gugus tugas telah melakukan pengadaan sebanyak 800 unit rapid test kit. "Awalnya alat deteksi dini tersebut hanya bisa didatangkan dari China. Namun seiring tingginya permintaan, Kemenkes akhirnya mengeluarkan rekomendasi untuk alat rapid test buatan dalam negeri. Sehingga kita bisa mengadakan 800 unit, yang diperkirakan sampai pada Rabu pekan depan," jelasnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video