Turun ke Lokasi Banjir, Bhabinkamtibmas Pakunden Ponorogo Imbau Warga Tetap Waspada | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Turun ke Lokasi Banjir, Bhabinkamtibmas Pakunden Ponorogo Imbau Warga Tetap Waspada

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Novian Catur
Jumat, 28 Februari 2020 17:50 WIB

Anggota Polsek Ponorogo saat melakukan pengecekan lokasi banjir.

PONOROGO, BANGSAONLINE.com - Akibat curah hujan yang cukup tinggi pada Kamis (27/2), mengakibatkan beberapa lokasi di wilayah Kecamatan Ponorogo mengalami banjir maupun genangan air.

Dari pantauan di lapangan sampai dengan Jumat (28/2), masih ada beberapa lokasi di wilayah Kota Kecamatan Ponorogo yang tergenang air utamanya di Jl. Anjani masuk wilayah Kelurahan Pakunden, Kecamatan Ponorogo.

Mengetahui masih adanya genangan air, patroli Polsek Ponorogo dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Pakunden Bripka Marisha Pakolaria melakukan pengecekan lokasi yang dimaksud.

"Sampai saat ini masih ada genangan air setinggi kurang lebih 20 cm di Jl. Anjani," jelas Bripka Marisha.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Banjir Ponorogo

Berita Terkait

Bangsaonline Video