Antisipasi Bencana, Polres Ponorogo Gelar Simulasi Tanggap Bencana di Desa Biting | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Antisipasi Bencana, Polres Ponorogo Gelar Simulasi Tanggap Bencana di Desa Biting

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Novian Catur
Selasa, 14 Januari 2020 13:43 WIB

Anggota Polres Ponorogo beserta relawan saat menggelar simulasi tanggap bencana di Desa Biting.

PONOROGO, BANGSAONLINE.com - menggelar simulasi tanggap bencana di Pasar Wisata Desa Biting, Badegan, Selasa (14/1). Selain diikuti oleh kepolisian, simulasi tersebut juga diikuti oleh TNI, BPBD Ponorogo, dan para relawan Desa Biting.

Kapolres Ponorogo Arief Fitrianto mengatakan, apel dan simulasi tanggap bencana untuk mengantisipasi terjadinya bencana, seperti banjir, tanah longsor. Sehingga, warga dapat mengetahui apa yang harus dilakukan. Apalagi, bulan-bulan ini tensi hujan cukup tinggi dan cuaca tak menentu .

Kapolres berharap, anggota yang tergabung dalam Ton Siaga bisa tanggap dalam menyiapkan peralatan yang dibutuhkan saat terjadi bencana alam, serta berkoordinasi dengan BPBD Ponorogo dan kades desa yang terdampak.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Polres Ponorogo

Berita Terkait

Bangsaonline Video