Anggota DPR RI H. Syafiuddin Sampaikan Solusi Penanggulangan Banjir Akibat Kali Lamong | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Anggota DPR RI H. Syafiuddin Sampaikan Solusi Penanggulangan Banjir Akibat Kali Lamong

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Ahmad Fauzi
Jumat, 06 Desember 2019 01:33 WIB

Anggota DPR RI H. Syafiuddin (paling kanan) saat menghadiri dialog publik penanggulangan banjir Kali Lamong.

BANGKALAN, BANGSAONLINE..com - Untuk menangani luapan banjir Kali Lamong, dibutuhkan normalisasi total dengan penambahan lebar sungai menjadi 100 meter, dari yang saat ini hanya 70 meter. Penambahan lebar sungai agar Kali Lamong dapat menampung 1.000 meter kubik per detik, sehingga banjir yang kerap melanda 4 kecamatan di Kabupaten Gresik dapat diatasi.

Demikian yang disampaikan oleh H. Syafiuddin, anggota Komisi V DPR RI saat menjadi narasumber dalam dialog publik yang digelar oleh DPRD Kabupaten Gresik di Hotel Pesonna Gresik, Kamis (05/12).

(Anggota DPR RI H. Syafiuddin (kiri) bersama Wagub Emil Dardak saat menghadiri diskusi penanggulangan banjir Kali Lamong)

"Dibutuhkan langkah strategis untuk penanggulangan banjir, salah satunya sinergitas pemerintah daerah, provinsi, dan pemerintah pusat," tutur politikus PKB ini.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Banjir Kali Lamong

Berita Terkait

Bangsaonline Video