Dekati Pelanggan, Smartfren Buka 5 Galeri Baru di Jawa Timur
Editor: musta'in
Wartawan: arif kurniawan
Sabtu, 27 September 2014 11:27 WIB
KEDIRI (BangsaOnline) - Guna memberikan kenyamanan bagi para pelanggannya, perusahaan penyedia jasa layanan telekomunikasi serta akses internet cepat berbasis tekonologi EV-DO Rev. B Fase 2, PT Smartfren Telecom membuka empat galeri baru di regional Jawa Timur.
Adapun lima galeri Smartfren dan Galeri Smile yang baru dibuka yakni. Galeri Smile Graha Kediri, Graha Smile Azzahra, Krian Sidoarjo, Galery Malang Olympic Garden Malang, Galeri Kartini dan Galeri Kupang di Surabaya.
BACA JUGA:
Hujan Lebat Sebabkan Beberapa Titik Kota Kediri Terendam Banjir, Mas Abu Cek Saluran Air
Kota Kediri Telah Capai UHC, Masyarakat Cukup Tunjukkan KTP untuk Berobat
Wali Kota Kediri Panen Raya Padi, Hasilkan 7-8 Ton per Hektare
Dekranasda Kota Kediri Launching Pelatihan Keterampilan dan Kewirausahaan 2023
Simak berita selengkapnya ...