Sidak Parcel di Kediri, Petugas Temukan Kaleng Roti Rusak | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Sidak Parcel di Kediri, Petugas Temukan Kaleng Roti Rusak

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Arif Kurniawan
Selasa, 05 Juni 2018 20:18 WIB

Petugas saat memeriksa kemasan parcel untuk diketahui tanggal kadaluwarsanya. Foto: ARIF K/BANGSAONLINE

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1439 H/2018, Tim Pengendali Inflasi Daerah Kota (TPID) melakukan sidak di dua pusat perbelanjaan yaitu Hypermart dan Transmart Kota . Sidak ini juga merupakan agenda rutin Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota , Selasa (5/6).

Kepala Disperdagin Kota  Yetty Sisworin mengatakan, sasaran pada sidak kali ini adalah parcel. Sidak dilakukan dengan tujuan mangantisipasi produk makanan dan minuman yang sudah dipackaging, namun produknya sudah kadaluwarsa. 

“Jadi kapan kadaluwarsanya kita lihat dan layak dikonsumsi atau tidak,” ujar Yetty.

Pada sidak kali ini tim cukup puas karena tidak ditemukan makanan dan minuman yang berbahaya dan kadaluwarsa. Hanya ditemukan makanan dalam kemasan kaleng tidak layak (penyok).. 

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Kediri sidak mamin

Berita Terkait

Bangsaonline Video