Kabupaten Blitar Jadi Tujuan Terakhir Kirab Pemuda 2017 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Kabupaten Blitar Jadi Tujuan Terakhir Kirab Pemuda 2017

Editor: Choirul
Wartawan: Akina Nur Alana
Kamis, 07 Desember 2017 11:43 WIB

BLITAR, BANGSAONLINE.com - Rangkaian kirab pemuda nusantara 2017 berakhir di Kabupaten , Kamis (7/12). Penutupan kirab pemuda nusantara 2017 di halaman kantor Pemerintah Kabupaten dihadiri sejumlah menteri dan pejabat, di antaranya Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya, Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani, Gubernur Jawa Timur Soekarwo, serta Kapolda Jawa Timur Irjen. Pol Mahfud Arifin.

Ada 73 pemuda dari seluruh provinsi di Indonesia yang mengikuti kirab pemuda nusantara 2017 melewati 100 Kabupaten/Kota dan 30 titik singgah, selama 72 hari.

" menjadi tempat singgah terakhir dari seluruh rangkaian kirab, karena Kabupaten memiliki sejarah serta akar budaya yang kuat bagi perjalanan bangsa Indonesia. Termasuk salah satunya proklamator kita presiden Soekarno dimakamkan di sini," ungkap Menpora Imam Nahrawi, Kamis (7/12).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Blitar

Berita Terkait

Bangsaonline Video