Verifikasi Partai di Kediri Gunakan Metode Sensus | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Verifikasi Partai di Kediri Gunakan Metode Sensus

Editor: Nur Syaifudin
Wartawan: Arif Kurniawan
Selasa, 03 Oktober 2017 00:28 WIB

Komisioner KPU Kabupaten Kediri saat memberikan materi sosialisasi dan bimtek kepada pimpinan partai Politik.

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Proses pendaftaran partai peserta pemilu 2018 di Kabupaten Kediri sebentar lagi bakal digelar. Dalam memverifikasi anggota partai politik, KPUD Kabupaten Kediri bakal menggunakan metode sensus. Tim mengambil secara acak sebanyak 10 persen dari jumlah anggota parpol.

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kediri, Sapta Andaru Iswara saat melakukan sosialiasi proses tahapan verifikasi terhadap partai politik peserta Pemilu 2019 mengatakan, selain verifikasi parpol, KPU juga akan menjelaskan mengenai perhitungan suara Pemilu 2019.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   KPU Kediri

Berita Terkait

Bangsaonline Video