Program WISMP Rp 2,79 M di Pasuruan Tak Kunjung Terealisasi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Program WISMP Rp 2,79 M di Pasuruan Tak Kunjung Terealisasi

Wartawan: Ahmad Habibi
Minggu, 17 September 2017 21:34 WIB

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Anggaran WISMP (Water Resouses and Irrigation Sektor Management Project) yang diperoleh pemkab Pasuruan pada 2017 senilai Rp 2,79 miliar rupiah untuk kegiatan perbaikan jaringan irigasi di 8 lokasi di wilayah Kabupaten Pasuruan belum jelas realisasinya.

Menurut keterangan Kepala Dinas SDA dan Tata Ruang, dana dari pemerintah pusat itu sejatinya untuk mendukung program swasembada pangan Nasional. Dana tersebut digunakan kegiatan penanganan jaringan irigasi, di mana untuk penanganannya banyak melibatkan partisipatif masyarakat petani yang tergabung dalam HIPPA.

“Untuk penangan fisik diupayakan rampung tepat waktu. Saat ini menginjak tahapan proses penyelesaian administrasi dari pihak ketiga,“ jelasnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Pemkab Pasuruan

Berita Terkait

Bangsaonline Video