Longsor di Desa Mandirancan dan Kedungrandu, Dua Rumah Rusak Berat | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Longsor di Desa Mandirancan dan Kedungrandu, Dua Rumah Rusak Berat

Wartawan: Dicky Edyano
Jumat, 09 Desember 2016 01:33 WIB

BANYUMAS, BANGSAONLINE.com Hujan deras yang mengguyur wilayah Banyumas menyebabkan longsor di dua lokasi berbeda. Masing-masing di Dukuh Paren, Desa Mandirancan, Kecamatan Kebasen, Rabu (7/12) dini hari dan di Desa Kedungrandu, Patikraja, Kamis (8/12) pagi.

Menurut Tim Reaksi Cepat Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Banyumas, Ari Juniyanto, longsor di Dukuh Paren menyebabkan bagian belakang rumah milik Tarno (46) tertimpa material longsor.

“Hujan deras yang mengguyur wilayah Kebasen menyebabkan tanah yang berada di belakang rumah korban longsor, sehingga menimpa bagian dapur. Tebing yang longsor panjangnya 5 meter dan tinggi 3 meter,” katanya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   bencana banyumas

Berita Terkait

Bangsaonline Video