Satlantas Polres Ngawi Sosialisasikan Budaya Tertib Lalu Lintas ke Pelajar | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Satlantas Polres Ngawi Sosialisasikan Budaya Tertib Lalu Lintas ke Pelajar

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Zainal Abidin
Selasa, 23 Januari 2024 20:47 WIB

Petugas dari Satlantas Polres Ngawi saat memberi bingkisan kepada pelajar yang mengikuti sosialisasi.

NGAWI, BANGSAONLINE.com - Satlantas Polres menggiatkan sosialisasi budaya tertib lalu lintas ke pelajar dalam rangka menekan angka kecelakaan di wilayah hukumnya. Kasatlantas Polres , AKP M. Sapari, memastikan hal tersebut.

"Kita melakukan sosialisasi ke SMPN 1 dengan materi UU no 22 tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan," ujarnya, Selasa (23/1/2024).

Selain para pelajar, ia pun meminta kepada para guru untuk tidak melakukan pelanggaran di jalan raya dan mematuhi aturan lalu lintars. Sebab, salah satu penyebab kecelakaan karena tidak disiplin.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video