Upacara HUT ke-78 Kemerdekaan Indonesia, Gus Ipul Serahkan Hadiah ke Lansia yang Lahir 17 Agustus | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Upacara HUT ke-78 Kemerdekaan RI, Gus Ipul Serahkan Hadiah ke Lansia yang Lahir 17 Agustus

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Supardi
Kamis, 17 Agustus 2023 19:25 WIB

Wali Kota Pasuruan Saifullah Yusuf saat meyerahkan bendera merah putih kepada paskibraka untuk dikibarkan.

KOTA PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan ke-78 Republik Indonesia juga dirasakan di . Seperti halnya di daerah-daerah lain, Pemkot Pasuruan menggelar upacara bendera untuk mengenang peristiwa lepasnya Indonesia dari belenggu penjajahan ini.

Tidak hanya upacara bendera, Wali , Drs. H. juga menyerahkan akta kelahiran bagi bayi-bayi yang lahir tepat tanggal 17 Agustus, serta hadiah bagi lansia yang bertanggal lahir 17 Agustus.

Selain itu, juga ada penyerahan remisi kepada beberapa warga binaan .

Pelaksanaan upacara bendera dipusatkan di , Kamis (17/8) pagi. Wali bertindak sebagai inspektur upacara pagi itu.

Ada pemandangan yang menarik pada upacara kali ini. Jika di tahun 2022 para undangan seperti kepala OPD mengenakan pakaian full dress, kali ini yang dikenakan adalah pakaian adat daerah nusantara.

Alhasil, menjadi semacam miniatur Indonesia dengan hadirnya adat kebudayaan nusantara.

Nuansa adat budaya nusantara makin kental ketika atraksi kesenian yang ditampilkan merupakan perpaduan antara kesenian modern dan tradisional.

Di panggung sisi timur, satu set panggung berisikan band pengiring yang berkolaborasi dengan seperangkat gamelan mampu menyajikan komposisi musik etnik yang memukau. Sedangkan di sisi barat, penampilan grup gitar akustik pelajar se- menyajikan lagu-lagu yang memanjakan telinga.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video