Soal Dualisme Panglima Santri, PCNU Surabaya: Urusan Santri ya PBNU, PKB kan Partai Politik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Soal Dualisme Panglima Santri, PCNU Surabaya: Urusan Santri ya PBNU, PKB kan Partai Politik

Editor: MMA
Selasa, 15 Agustus 2023 06:40 WIB

Masduki Toha. Foto: istimewa

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Setelah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengangkat Ketua PCNU Surabaya Habib Umarsyah sebagai Panglima Santri tahun 2023 muncul dualisme Panglima Santri yang menimbulkan kebingungan masyarakat. Lantaran selama ini Panglima Santri yang sering muncul di baliho adalah Muhaimin Iskandar (Cak Imin) selaku Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa ().

Mana yang benar? Sekretaris PCNU Surabaya Masduki Toha saat ditemui BANGSAONLINE menjelaskan bahwa santri adalah ranah PBNU.

“Jadi organisasi keagamaan kan PBNU, sedangkan partai politik. Jadi urusan santri ya PBNU, sedangkan kalau kan partai politik. Jadi yang resmi adalah yang ditunjuk PBNU,” kata Masduki Toha kepada BANGSAONLINE, Senin, 14 Agustus 2021.

Habib Umarsyah. Foto: Dok. PBNU

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video