42 Ribu Warga Pasuruan Belum Miliki Jamban Sehat | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

42 Ribu Warga Pasuruan Belum Miliki Jamban Sehat

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Ahmad Habibi
Selasa, 01 November 2022 21:22 WIB

Wakil Bupati Pasuruan Mujib Imron (tengah) dalam sebuah kesempatan.

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Sebanyak 42 ribu warga di Kabupaten Pasuruan belum memiliki jamban sehat. Hal ini diungkapkan oleh Wakil Bupati Pasuruan Mujib Imron.

Menurutnya, ada sejumlah faktor yang menyebabkan desa-besa belum menyandang status (open defecation free) atau bebas buang air besar sembarangan. Di antaranya, karena rendahnya perilaku hidup sehat, tingkat kemiskinan, serta minimnya dukungan anggaran dari pemerintah.

Wabup Mujib mengatakan, sudah melakukan segala upaya untuk mengentaskan desa-desa di Kabupaten Pasuruan agar bebas dari BAB sembarangan. Salah satunya, menggalakkan program pembangunan jamban sehat sejak tahun 2019 silam.

"Sejak 2019 sudah membangunan 11 ribu jamban sehat. Artinya, posisi kita di Kabupaten Pasuruan masih tidak begitu ketinggalan dengan daerah lain," jelasnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video